mungkin di kalangan dunia komputer kita sudah pernah mendengar guru atau senior yang berkata tentang HTML . HTML singkatan dari HyperText Markup Language.
HTML adalah dokumen text yang bisa dibaca untuk dipublikasikan di World Wide Web (WWW), dan semua nama file dokumen HTML mempunyai ekstensi html atau htm.
Dalam sebuah dokumen HTML anda akan melihat tags.
Tags adalah penempatan atau nilai format teks yang memerintahkan browser untuk menampilkan sebuah dokumen html.
Tag dipakai untuk mendeskripsikan sesuatu tentang dokumen HTML.
contoh struktur dokumen dasar HTML :
<html>(-- selalu menggunakan tag ini saat memulai dokumen HTML
<head>(-- kepala halaman dimulai dengan <head> dan di akhiri dengan </head>
<title>judul pada dokumen HTML anda</title>
(-- harus mempunyai judul dokumen HTML
<title>judul pada dokumen HTML anda</title>
(-- harus mempunyai judul dokumen HTML
blogger
</head>
<body>Di sini akan menjadi dokumen HTML yang sebenarnya dengan link hypertext, gambar dan tag formating. Taruh bagian ini dalam dokumen tubuh tags
</body>
</html>(-- selalu menggunakan tag ini saat mengakhiri dokumen HTML
<body>Di sini akan menjadi dokumen HTML yang sebenarnya dengan link hypertext, gambar dan tag formating. Taruh bagian ini dalam dokumen tubuh tags
</body>
</html>(-- selalu menggunakan tag ini saat mengakhiri dokumen HTML
Tag HTML yang paling dasar yang digunakan dalam blog meliputi:
- Bold: <b> dan </ b>
- Cetak miring: <i> dan </ i>
- Underline: <u> dan </ u>
- Text size: <font size=2> dan </ font>
- Warna teks: <font color=blue> dan </ font>
- Paragraf baru: <p> dan </ p>
- Line Break: <br>
kunjungi juga panduan ringkas HTML : http://werbach.com/barebones/barebone_id.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar